KREATIVITAS-DALAM-MEMBUAT-VIDEO-PROFIL

KREATIVITAS DALAM MEMBUAT VIDEO PROFIL

Peningkatan penggunaan internet ataupun media sosial pasti memiliki sebab, salah satunya perkembangan teknologi dan sekarang kita juga memasuki era digital. Jadi, tidak heran semua orang menggunakan smartphone atau teknologi lainnya. Terjadinya peningkatan pada penggunaan internet ini bisa dimanfaatkan oleh orang-orang, seperti melakukan promosi. Orang bisa melihat unggahan promosi anda pada internet dan hal itu sangat membantu dalam marketing. Tetapi konten promosi juga harus dibuat dengan menarik dikarenakan setiap waktu banyak konten yang diunggah di internet. Kenapa? Di waktu sekarang ini banyak pemilik perusahaan atau produk yang sadar akan melakukan promosi, jadi diharapkan konten video yang disuguhkan dapat menarik perhatian orang. Bagaimana caranya? Banyak bentuk konten yang diunggah di internet, seperti gambar, tulisan, dan yang sedang banyak digunakan sekaarang adalah video.

Video ini bisa digunakan untuk promosi produk hingga promosi perusahaan. Promosi dengan video ini sangat membantu kinerja publikasi maupun pemasaran pada perusahaan. Nah, video profil salah satu contohnya, penggunaan ini bisa menciptakan interaksi antar bisnis dengan audien. Video profil akan diunggah pada internet, seperti youtube atau berbentuk link yang di unggah pada website. Jadi sangat mudah bagi audien untuk mengakses video profil tersebut. Kenapa yang banyak yang menggunakan video profil? Perkembangan teknologi ini juga mebirikan beberapa dampak, salah satunya kecenderungam membaca yang mulai berkurang. Dengan video profil yang bersifat informatif banyak hal yang didapat audien tentang perusahaan tersebut. Dan juga audien terkadang lebih mudah dipahami, karena video juga dibuat dengan visual ynag komunikatif.

Jadi apa salahnya anda menggunakan video profil untuk promosi. Tetapi jangan lupa agar video profil dibuat menarik agar mendapat atensi dari khalayak umum. Bagaimana cara membuatnya? Ada beberapa cara yang harus dipersiapkan agar menghasilkan video profil yang kreatif, tetapi yang utama adalah menyusun isi  video dan memperhatikan inti serta tujuan video dibuat agar pesan lebih mudah tersampaikan. Dan ini beberapa cara persiapan yang bisa menghasilkan video kreatif :

  • Memikirkan isi atau konsep video

Pemikiran konsep ini dilakukan di awal karena bisa tersusun dan tentunya mempermudah dalam pengerjaan. Anda bisa membuat storyline dari konsep atau isi video yangsudah terpikir tadi. Storyline sendiri biasanya berisi ide pokok yang disampaikan dan dikemas dalam bentuk sebuah alur cerita, agar bisa menarik perhatian dan pesan yang disampaikan mudah dipahami oleh audien.

  • Penetuan durasi video

Hal ini harus dipikirkan, seberapa panjang video yang akan dibuat. Meski video tidak ada batas durasi untuk membuatnya, tetapi sebaiknya video profil tidak memiliki durasi panjang. Umumnya video profil memiliki durasi 2-3 menit. Waktu durasi yang tepat bisa membuat audien merasa menyenangkan untuk melihatnya, jadi tidak merasa bosan.

  • Shooting

Pengambilan video dilakukan dengan maksimal agar mendapat hasil yang memuaskan. Pengambilan footage harus diperhatikan juga, mulai dari alur yang sudah ditentukan sampai penggambilan angle. Hal ini dapat berpengaruh pada video yang akan dihasilkan, jadi lakukan pengambilan scene berulang jika hasilnya kurang baik. Tetapi ada juga yang menggunakan animasi sebagai video profil.

  • Mengedit

Footage yang diambil tadi tinggal di gabungkan menjadi satu, dan menambah komponen lain yang bersifat memudahkan audien memahami isi video maupun komponen yang bisa menarik perhatian. Banyak macam software yang sudah tersedia untuk mengedit video. Dan jika ingin video profil berkualitas, bisa menggunakan orang yang profesional di bidang ini.

  • Menyeimbangkan komponen yang ada

Keseimbangan tersebut bisa membuat kesan yang bagus pada audien dan tidak membosankan untuk dilihat. Selain itu pesan juga lebih mudah dipahami jika terdapatnya keseimbangan dalam video profil.

Setelah hal yag disebutkan seledai anda dapat mengulang atau melihat hasil video profil, supaya mengetahui hasil video sudah maksial atau belum. Cukup rumit jika anda memproduksi video profil sendiri. Tetapi tenang saja sekarang terdapat banyak penawaran jasa. Seperti jasa video profil pada Tirta Media Production yang bisa membantu anda. Jasa kami terpercaya, jadi tidak perlu ragu untuk menggunakan jasa kami. Anda bisa bertanya informasi lebih lanjut pada alamat kontak yang tersedia.

“ Tirta Media Production Adalah Perusahaan Profesional yang Melayani Pembuatan Video Profil, Video Safety Induction,  Video Animasi 2D & 3D, Video Dokumentasi, Video Iklan, dan Digital Marketing”

Untuk informasi lebih lanjut hubungi : WA/ Telpon : 0822-8623-0300

Email                                                  : marketing@tirtamedia.co.id

Website                                              : www.tirtamedia.co.id

Portfolio klik link berikut                : https://www.youtube.com/channel/UCtagATyx8VSUK_8Qav5Zhfw

 

Gratis Konsultasi, Chat Disini !